JENIS CENDET PUTIH PALING POPULER
Burung Cendet tak hanya satu warna, tetapi lebih dari 3 warna sering di dapat dan di saksikan di lomba maupaun di pasar bahkan di penghobis cendet.
Secara umum burung cendet memiliki kecerdasan yang hampir sama dalam merekam aneka suara terutama suara yang asing di teliganya. Burung cendet yang tenar di arena kontes suara adalah berkepala hitam, Abu-abu. Sedang cendet yang masih belum banyak di konteskan adalah white cendet atau cendet putih masih jarang di temukan di pasaran.
Dari ketiga burung yakni abu-abu, tergolong masih langka, kenapa demikian karena keberadaannya hampir di pastikan penghobis masih minim informasi dan selain pasokannya. Meski demikian salah satu penghobis yang temui majalahburungpas.com yaitu H.Prabukusumo atau Adik kandung Sultan Hamengku Buwono Jogja, Dia memiliki se ekor cendet warna putih dan kepla hitam.
Menurut H.Prabukusumo cendet saban hari hari cendet ini saya di dekatkan dengan cendet yang lain, hal ini agar dapat saling mengisi suaranya. Cendet putih tergolong burung cerdas karena mampu menirukan suara burung yang lain dengan kecepatan rekam yang luar biasa.
Karena warna yang unik maka saya pelihara, masih kata Gusti Prabukusumo ini, kelainan genetika akibat mix atau perpaduan gen saat terjadi perkawinan dari induknya, maka di mungkinkan cendet pun bisa keluar yang albino.
Dengan demikian, tentu apabila ada cendet yang unik dengan kombinasi warna yang mencolok, baik satu warna atau lebih dari 2 warna, tentu hal tersebut trah dari induk, sehingga akan menghasilkan warna yang hampir sama, bahkan bulu, kulit,mata, paruh kuku, juga tingkah laku maupun kicauannya, adalah hasil dari perkawinannya “ Papar Prabukusumo di rumahnya Alun alun selatan Jogja tersebut.
Kesimpulan dari para nara sumber yang di temui majalahburungpas.com, burung yang kehilangan pikmen melamin (kelainan genetic) maka anggota tubuhnya tidak akan muncul, kemudain apabila muncul akan terjadi keunikan atau aneh,Oleh sebab itu bisa saja burung cendet juga bisa muncul albino karena ya itu tadi ada kelainan gen.
Di pasaran justru kelainan gen yang dalam bahasa kondangnya Albino malah banyak yang mencarinya, sehingga akan menguntungkan penghobis.Dari pantauan media PAS ini, cencet warna putih adalah sebagi berikut
Dada tampak putih dan ke abu abuan, kicauannya receh sama dengan cendet yang lain. Paruh lebih pendek serta rapat kurang galak di banding cendet yang berkepala hitam. Dan harga masih cukup tinggi karena burung banyak di buru penghobis, namun barangnya belum tentu karuan ada di sembarang pasar.
0 comments:
Post a Comment